News and Events

Home News and Events Event

02/05/2023

Kunjungan Kementerian Kesehatan RI, BPOM, KNSPI dan BRIN

Kunjungan Kementerian Kesehatan RI, BPOM, KNSPI dan BRIN

29 September 2022. Kementerian Kesehatan RI, Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), Komite Nasional Sel Punca Indonesia (KNSPI) dan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melakukan visitasi ke fasilitas produksi Regenic pada 29 September 2022. Kunjungan ini dilakukan juga untuk mendiskusikan salah satunya mengenai kebijakan dan arahan dari KNSPI, Kemenkes RI, BPOM dan BRIN dalam percepatan pengembangan Sel Punca.

Categories List